Dengan sudah terintegrasinya mail dengan beberapa apps sehingga manajemen user dan password sudah dijadikan satu. Ketika login tidak perlu menghapal banyak username dan password bagi pengguna. Terlebih kontrol nya akan mudah jika di jadikan satu dalam single sign on.
Kembali ke topik awal untuk melakukan browsing terhadap ldap yang merupakan media penyimpanan data terhadapa user dan password. Kadang ldap setelah kita install kita bingung mengaksesnya karena base on server sehingga serba hitam putih. Untuk akses ldap ini akhirnya saya browsing dan ketemu aplikasi yang menurut saya simple gak aneh-aneh.
Cara Penggunaan
Pertama-tama download di situsnya di sini. Jika sudah kita install sesuai dengan os yang kita pakai.
Ini tampilannya
Setelah kebuka aplikasinya, kita bisa menghubungkan dengan memilih File -> Connect, nanti akan muncul tampilan baru
Disini silahkan isi ip address dari server ldapnya, kemudian pada bagian security kita pilih user + password
Karena kita memakai ldap zimbra maka kita isi user dn seperti gambar diatas. Jika sudah bisa kita hubungkan maka akan kebuka semua data ldap yang kita punya.
Penutup
Begitu lah hasi eksperimen kali ini. Semoga bermanfaat bagi kita semua.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar